Yeli Janawati Gunawan
Direktur Operasional
Lahir di Jakarta, 30 Juli 1962. Lulusan Akademi Sekretaris dan Management Indonesia (ASMI) jurusan Akuntansi, Jakarta. menjadi Kabag Operasional di Kop. Bank pasar Tridaya ( 1997 – 2006 ). dan Menjadi Manager Operasional di PT. BPR Multi Sembada Dana ( 2006 – 2011 ). menjabat sebagai Direktur Operasional dan Kepatuhan PT. BPR Bina Dana Swadaya sejak April 2011.
Drs. Ruddy Nararyo Saroyo
Direktur Kredit & Recovery
Lahir di Solo, 12 Januari 1957. Lulusan Universitas Gadjah Mada, Fakultas Psychology. Yogyakarta. Senior Staff Executive Director di Kompas Gramedia Group ( 1984 – 1990 ). Menjabat sebagai Head of Remedial & Litigation di PT. Bank Artamedia ( 1990 – 2002 ). menjabat sebagai Head of Special Asset Property Management di PT . Bank Permata ( 2002 – 2007 ). menjabat sebagai Board of Management di PT. Bank ICB Bumiputera, TBK ( 2007 – 2013 ). menajabat sebagai Komisaris Independent di PT. BPR Sarana Utama Multidana ( 2014 – 2015 ). menjabat sebagai General Manager Kredit Kontrol di PT. BPR Bina Dana Swadaya ( 2017 – 2018 ). menjabat sebagai Direktur Kredit & Recovery di PT BPR Bina Dana Swadaya sejak Maret 2018.